HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG DETEKSI DINI KANKER SERVIKS METODEIVADENGANMOTIVASIPEMERIKSAANIVADI PUSKESMASNGLETIHKEDIRI

Penulis

  • Arij Zainul Qolbi Universitas Wahidiyah Penulis
  • Rizazul Alwanunikmah Universitas Wahidiyah Penulis

Kata Kunci:

Pengetahuan, Motivasi Pemeriksaan IVA

Abstrak

Berdasarkan data tahun 2015 di Puskesmas Ngeletih Kota Kediri yang sudah melakukan deteksi dini kanker serviks dengan metode IVA sebanyak 10 orang dan positif 1 orang (0,55%),tahun 2016 sebanyak 6 orang Positif 0 dan tahun 2017 sebanyak 15 orang positif 2 orang (1,09%),Rekam medik Puskesmas Ngeletih Kota Kediri. Jenis pelitian ini adalah Analitik dengan pendekatan crosssectional. Populasi penelitian ini adalah semua Pasangan di Puskesmas Ngletih Kota Kediri Sampel penelitian adalah Pasangan Usia yaitu 47orang. Teknik pengambilan sampel yaitu aksidental sampling dengan uji analisis menggunakan uji chisquare.p=<0,05 atau x² tabel 4,58. Hasil penelitian menunjukan ada hubungan antara pengetahuan ibu tentangdeteksi dini kanker serviks dengan metode IVA dengan motivasi pemeriksaan inspeksi visual asam asetat (IVA) di (p value=0,000, x² hitung60.362).Ada hubungan antara pengetahuan ibu tentang deteksi dini kanker serviks dengan metode IVA dengan motivasi melakukan pemeriksaan IVA (Inspeksi Visual Asam Asetat) di Puskesmas Ngletih Kota Kediri tahun2020.bagi responden diharapkan melakukan deteksi dini kanker serviks dengan melakukan pemeriksan IVA secara teratur sehingga dapat mendeteksi resiko terjadinya kanker servik secara dini.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Diterbitkan

2021-01-30

Cara Mengutip

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG DETEKSI DINI KANKER SERVIKS METODEIVADENGANMOTIVASIPEMERIKSAANIVADI PUSKESMASNGLETIHKEDIRI. (2021). REPRODUKSI, 2(1), 28-34. https://jurnal.uniwa.ac.id/index.php/reproduksi/article/view/41